Empat Divisi Terbentuk, Program Kerja MLHPB Segera Dibahas

SeputarIndonesia.tv || Surabaya, - Rapat kerja (raker) Majelis Lingkungan Hidup dan Penanggulangan Bencana (MLHPB) akan berlangsung selama dua hari berturut-turut. 

Sebanyak 80 persen dari 56 pengurus MLHPB Wilayah Jawa Timur berkumpul di Dusun Sahabat Alam, Karangploso Kabupaten Malang, pada Kamis (1/6/2023).

M Rofi’i ST MT selaku Ketua MLHPB Pimpinan Wilayah Jawa Timur berharap agar peserta yang hadir dapat membuat program kerja yang realistis. Artinya, program yang disusun harus diupayakan agar terlaksana selama 5 tahun ke depan. 

“Kita punya 4 divisi untuk membuat program-program selama 5 tahun ke depan. Detailnya nanti, setiap tahun kita evaluasi,” ujar Rofi’i.
Divisi pertama, Mitigasi dan Kesiapsiagaan yang diketuai oleh Rindya Fery Indrawan SPi MP, divisi ini diharapkan mampu mengadakan diklat atau latihan gabungan guna mengurangi risiko kebencanaan.

Kedua, Divisi Tanggap Darurat yang diketuai oleh Edi Suwito S Kep Ns. Fungsi utamanya sebagai komando saat respon tanggap darurat. Oleh karena itu, sosialisasi mengenai manajemen posko penting untuk dilakukan.

“Tidak semua orang paham terkait manajemen ini, sehingga sering terjadi gesekan di lapangan.” Imbuh Rofi’i.

Ketiga, Divisi Rehabilitasi dan rekontruksi yang diketuai oleh Faruq Kusuma. Divisi ini memiliki masa tugas yang paling lama dibanding divisi lainnya, termasuk tim psikososial. Sebab, dia bertugas membantu pelaksanaan tanggap darurat dan menangani penyintas hingga akhir.

Keempat, Divisi kelembagaan dan Kerjasama yang diketuai oleh Siswanto Agung Wijaya S Kep Ns MMB. Peningkatan komunikasi dan pemeliharaan hubungan antar lembaga negara seperti BNPB maupun BDPB menjadi tugas penting bagi divisi kelembagaan dan Kerjasama.

“Kader-kader inilah yang meneruskan kepemimpinan untuk kebencanaan Muhammadiyah di Jawa Timur. Jadi lingkupnya adalah Jawa Timur, bukan lingkup PDM, tapi lingkup provinsi. Dimana Jawa Timur ini lumayan banyak terjadi dinamika bencana," tutup Rofi’i.
Menurut Rofi’i, hasil dari program kerja yang sudah dibuat selama dua hari itu akan dipresentasikan lebih lanjut pada 16-17 Juni 2023 di Pacet, Mojokerto. 

Selain Rofi’i, agenda raker sekaligus silaturahmi ini juga dihadiri oleh Wakil Ketua Bidang MLHPB Pimpinan Wilayah Jatim Ir Tamhid Masyhudi untuk melakukan sambutan. Serta Wakil Ketua Lembaga Resiliensi Bencana Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Indrayanto selaku pemateri.

Penulis: Aisyah Amira Wakang
Editor: Yuda

COMMENTS

Berita lainnya:


Entri yang Diunggulkan

Cooling System Pasca Perhitungan Suara, Personel Subsatgas PAM Kantor Penyelenggara Pilkada Intensifkan Pengecekan

SeputarIndonesia.tv || KENDARI – Subsatgas PAM Kantor Penyelenggara Pilkada melakukan giat pengecekan dan patroli di sekitar Kantor KPU dan...

Nama

A,8,Adv,31,Aktifis,23,Antisipasi Kejahatan,95,Artikel,1657,Arus Balik,7,Arus Mudik,6,b,1,bagikan bendera merah putih kepada pengendara,2,beri,1,Berita,18,Berita Duka,2,Berita Jatim,268,Berita Nusantara,186,Berita Terkini,1825,Berita Utama,2097,Berita Utama Regional,3,Berita-Terkini,1469,Berita-Utama,748,Bisnis,2,Di Duga Pungli SMPN1 Kembangbau Lamongan akan Di Laporkan ke Kejaksaan,1,EkoBiz,71,Gaya-Hidup,389,Gelar donor darah,1,gelar Ops Gangguan Kamtibmas,2,Gresik,2,Halal Bihalal,1,Hiburan,3,Hukri.,2,HuKrim,1018,Hukrim - Kriminal,33,Hukum - Kriminal,140,Hukum - Krinimal,2,HW,1,Informasi Haji,1,Internasional,34,Kader,3,KAI,1,Kapolres Kediri Kota gelar sarapan bareng bersama paguyuban tukang ojek,1,kebakaran,2,Kediri Kota,2,Kesehatan,56,Komunitas,8,KPK,13,Kunjungan,5,Lakalantas,2,Liburan,3,Lomba,7,Malam Terikatan HUT RI ke- 78 2023,1,Narkoba,4,Nasiona,1,Nasional,2100,Nusantara,7,OlahRaga,146,Olaragah,7,Opini,1491,Opini Nasional,1,organisasi,103,Pariwisata,1,parkir sembarangan,2,partai,5,Patroli Gangguan Kamtibmas,1,Pemerintahan,1250,Pemilu2024,63,Pendidikan,507,Pengobatan Gratis,1,Penguatan Pengawasan Polres Kediri Kota Adakan Tes Urine Dadakan,1,Peristiwa,162,Persyarikatan,1,Pertanian,2,Pilkada,18,Politik,177,Polres Bangkalan,1,Polres Gresik,1,Polres Kediri Kota,9,Polresta Sidoarjo,2,Polrestabes Surabaya,11,POLRI,1704,POLRI.,2,Polsek Gunung Anyar,1,Polsek Lakarsantri,1,Polsek Sawahan,1,Polsek Tandes,1,Polsek Tanggulangin,2,Polsek Tanggulangin gelar Jum'at Curhat,1,Polsek Tanggulangin Sidoarjo,1,Prestasi,4,Regional,2737,Religi,160,Sat Lantas Polrestabes Surabaya,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satlantas Polrestabes Surabaya,11,Seni&Budaya,32,Sertijab,1,Sidoarjo,3,Silaturahmi ke Toko Agama,1,SindoTV,21,Sinergitas Juranlis,1,sosial,1409,Surabaya,6,TERKINI,26,Tips-Trick,3,TNI,238,TNI - POLRI,226,UMKM,1,Ungkap Kasus Sembilan remaja Pengeroyokan,1,Utama,28,Wakapolda kunjungan ke Ponpes Al Salah Kediri,1,
ltr
item
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,: Empat Divisi Terbentuk, Program Kerja MLHPB Segera Dibahas
Empat Divisi Terbentuk, Program Kerja MLHPB Segera Dibahas
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEiFvufUo6zZXbk7R1-kJ72dr8BR3G6AC2XQ3uaq4CuYfVHpD5jrg9Y7fOqkZ-OtG3MFVybbyFcwmsqp2zXSsCaIrf_ZClTKm8W1R8pmNxn1qO3KOabuS__J4h8awWbWEQR0K_3njXq_bZhh-8l2bZah1ctzQVkFGsJY_zetWRKVEx2Bqbs3isiiDRmw1w
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEiFvufUo6zZXbk7R1-kJ72dr8BR3G6AC2XQ3uaq4CuYfVHpD5jrg9Y7fOqkZ-OtG3MFVybbyFcwmsqp2zXSsCaIrf_ZClTKm8W1R8pmNxn1qO3KOabuS__J4h8awWbWEQR0K_3njXq_bZhh-8l2bZah1ctzQVkFGsJY_zetWRKVEx2Bqbs3isiiDRmw1w=s72-c
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,
https://www.seputarindonesia.tv/2023/06/empat-divisi-terbentuk-program-kerja.html
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/2023/06/empat-divisi-terbentuk-program-kerja.html
true
3583147893699311730
UTF-8
Loaded All Posts KOSONG SEMUA Readmore BALAS Cancel reply HAPUS By Home TOPIK BERITA SEMUA IKLAN BACA DATA CARI SEMUA Not found any post match with your request KEMBALI Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy