Pemkot Kediri Perluas Sosialisasi Imunisasi HPV untuk Eliminasi Kanker Serviks


SeputarIndonesia.tv || Kediri - Sebagai bentuk dukungan terhadap program eliminasi kanker leher rahim (kanker serviks), Pemerintah Kota Kediri melalui Dinas Kesehatan mengadakan Sosialisasi Pelaksanaan Perluasan Imunisasi Human Papilloma Virus (HPV) bagi anak perempuan usia 11-12 tahun dan 15 tahun, Senin (13/1/2025). Acara ini dilaksanakan di salah satu hotel di Kota Kediri dengan dihadiri oleh 87 peserta dari berbagai kalangan, termasuk perwakilan Kemenag, OPD teknis, pondok pesantren, serta organisasi masyarakat.

Program eliminasi kanker serviks ini merupakan bagian dari Rencana Aksi Nasional (RAN) 2023-2030 yang digagas oleh Kementerian Kesehatan RI. Salah satu pilar utamanya adalah memberikan layanan kepada masyarakat berupa skrining, imunisasi vaksin HPV, dan pengelolaan pasien pra-kanker.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri, dr. Muhammad Fajri Mubasysyir, menjelaskan bahwa sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang pentingnya imunisasi HPV dan mendukung pelaksanaannya di Kota Kediri. “Pada pelaksanaan perluasan imunisasi HPV, sebelumnya kita sudah melaksanakan untuk anak usia 11 dan 12 tahun dengan dosis 1 dan 2. Kini, sesuai RAN untuk eliminasi kanker serviks, imunisasi diperluas untuk anak usia 15 tahun,” ujarnya seperti dilansir dalam laman kedirikota.go.id.

Selanjutnya, sosialisasi akan dilakukan ke sekolah-sekolah sebelum pemberian imunisasi dimulai. Berdasarkan kebijakan pemerintah pusat, imunisasi HPV akan diberikan satu kali, namun masyarakat bisa melanjutkan imunisasi secara mandiri hingga tiga kali hingga usia 45 tahun. Vaksin yang digunakan adalah produk PT Bio Farma.

Namun, Fajri mengakui bahwa ada beberapa kendala, seperti kurangnya sosialisasi kepada siswa, orang tua, dan guru; maraknya informasi hoaks terkait vaksin; kesulitan menjangkau anak usia sekolah dan non-sekolah; serta terbatasnya ketersediaan vaksin di beberapa daerah, termasuk Kota Kediri.

“Menanggapi hoax yang beredar, perlu dipahami bahwa setiap vaksin telah melalui uji klinis sebelum digunakan pada manusia. Jadi, vaksin yang tersedia itu aman dan terjamin,” tegasnya. 

Selain imunisasi, Pemerintah Kota Kediri juga terus mengedukasi masyarakat melalui media sosial untuk meningkatkan kesadaran dan capaian imunisasi HPV. Pemeriksaan dini melalui metode Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA) juga terus diinformasikan untuk mendeteksi kanker serviks sejak dini.

Melalui kegiatan ini, Fajri berharap dapat memperkuat sinergi dan komitmen dalam meningkatkan cakupan imunisasi HPV. “Kami menargetkan capaian imunisasi HPV minimal 95% pada tahun 2030 sesuai Rencana Aksi Nasional,” harapnya.

Langkah-langkah ini diharapkan dapat menekan angka kasus kanker leher rahim di Kota Kediri, sekaligus mendukung target nasional dalam eliminasi penyakit ini. 

Editor : Red

COMMENTS

Berita lainnya:


Entri yang Diunggulkan

KPU Akan Gelar Pleno Terbuka Penetapan Pilgub Jatim 2024 Terpilih

SeputarIndonesia.tv || Surabaya - Pasca putusan Mahkamah Konstitusi yang menolak gugatan Paslon Pilkada Jatim 2024 Risma-Gus Hans. Komisi P...

Nama

A,8,Adv,31,Aktifis,24,Antisipasi Kejahatan,110,Armada,1,Artikel,1995,Arus Balik,7,Arus Mudik,6,b,1,bagikan bendera merah putih kepada pengendara,2,beri,1,Berita,18,Berita Duka,3,Berita Jatim,403,Berita Nusantara,231,Berita Terkini,1999,Berita Utama,2147,Berita Utama Regional,4,Berita-Terkini,1472,Berita-Utama,750,Bisnis,2,Di Duga Pungli SMPN1 Kembangbau Lamongan akan Di Laporkan ke Kejaksaan,1,EkoBiz,91,Gaya-Hidup,427,Gelar donor darah,1,gelar Ops Gangguan Kamtibmas,2,Gresik,2,Halal Bihalal,1,Hiburan,4,Hukri.,2,HuKrim,1030,Hukrim - Kriminal,33,Hukum - Kriminal,173,Hukum - Krinimal,2,HW,1,Informasi Haji,1,Internasional,35,Kader,3,KAI,2,Kapolres Kediri Kota gelar sarapan bareng bersama paguyuban tukang ojek,1,kebakaran,2,Kediri Kota,2,Kesehatan,63,Komunitas,8,KPK,15,Kunjungan,5,Lakalantas,2,Liburan,8,Lomba,7,Malam Terikatan HUT RI ke- 78 2023,1,Narkoba,4,Nasiona,1,Nasional,2116,Nusantara,7,OlahRaga,159,Olaragah,7,operasi Lilin,1,Opini,1492,Opini Nasional,1,organisasi,117,Pariwisata,4,parkir sembarangan,2,partai,7,Patroli Gangguan Kamtibmas,1,Pemerintahan,1364,Pemilu2024,63,Pendidikan,519,Pengobatan Gratis,1,Penguatan Pengawasan Polres Kediri Kota Adakan Tes Urine Dadakan,1,Peristiwa,190,Persyarikatan,1,Pertanian,3,Pilkada,19,Politik,178,Polres Bangkalan,1,Polres Gresik,1,Polres Kediri Kota,9,Polresta Sidoarjo,2,Polrestabes Surabaya,11,POLRI,1802,POLRI.,2,Polsek Gunung Anyar,1,Polsek Lakarsantri,1,Polsek Sawahan,1,Polsek Tandes,1,Polsek Tanggulangin,2,Polsek Tanggulangin gelar Jum'at Curhat,1,Polsek Tanggulangin Sidoarjo,1,Prestasi,4,Pungli,1,Regional,2901,Religi,168,Sat Lantas Polrestabes Surabaya,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satlantas Polrestabes Surabaya,11,Seni&Budaya,33,Sertijab,2,Sidoarjo,3,Silaturahmi ke Toko Agama,1,SindoTV,21,Sinergitas Juranlis,1,sosial,1501,Surabaya,6,TERKINI,28,Tips-Trick,3,TNI,281,TNI - POLRI,236,UMKM,3,Umum,39,Ungkap Kasus Sembilan remaja Pengeroyokan,1,Utama,32,Viral,1,Wakapolda kunjungan ke Ponpes Al Salah Kediri,1,
ltr
item
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,: Pemkot Kediri Perluas Sosialisasi Imunisasi HPV untuk Eliminasi Kanker Serviks
Pemkot Kediri Perluas Sosialisasi Imunisasi HPV untuk Eliminasi Kanker Serviks
Pemkot Kediri Perluas Sosialisasi Imunisasi HPV untuk Eliminasi Kanker Serviks
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEipoFxCjgs48C3HIzHuTpuS_HZnmktYh1yLMUpNxwHxrWSw-qapMx5BzrrG47D67TxY8oyrgnep7-lfvacQyXC5_lh1w-WJoq1n8Z8KT7T0x8HLY5wjNpsO-BEWB4OYulmA6Rg22MsN1KUDSAWSM7XWj_vUqMhjYJ0ZkTCik5fZwVdAQwgzM2qjZ9mqGeo/w640-h426/Picsart_25-01-14_16-02-27-340_11zon.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEipoFxCjgs48C3HIzHuTpuS_HZnmktYh1yLMUpNxwHxrWSw-qapMx5BzrrG47D67TxY8oyrgnep7-lfvacQyXC5_lh1w-WJoq1n8Z8KT7T0x8HLY5wjNpsO-BEWB4OYulmA6Rg22MsN1KUDSAWSM7XWj_vUqMhjYJ0ZkTCik5fZwVdAQwgzM2qjZ9mqGeo/s72-w640-c-h426/Picsart_25-01-14_16-02-27-340_11zon.jpg
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,
https://www.seputarindonesia.tv/2025/01/pemkot-kediri-perluas-sosialisasi.html
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/2025/01/pemkot-kediri-perluas-sosialisasi.html
true
3583147893699311730
UTF-8
Loaded All Posts KOSONG SEMUA Readmore BALAS Cancel reply HAPUS By Home TOPIK BERITA SEMUA IKLAN BACA DATA CARI SEMUA Not found any post match with your request KEMBALI Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy