PERWOSI Jatim Gear Workshop Keolahragaan


SeputarIndonesia.tv || Surabaya - Dinas Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Jawa Timur memfasilitasi kegiatan Pengurus Provinsi Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (PERWOSI) Jawa Timur, yaitu Workshop Keolahragaan, yang berlangsung di Platinum Hotel Surabaya, Kamis 19/12/2024).

Workshop sebelumnya dibuka secara langsung oleh Plh Dinas Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Jawa Timur, Vitri Rahmawati. Lalu, sebagai pembicara utama pada kegiatan ini adalah Ketua Pengprov PERWOSI Jawa Timur, Arumi Bachsin Emil Dardak. 

Saat membuka acara, Vitri menyampaikan, bahwa workshop ini bertujuan untuk memantabkan program-program kegiatan pemberdayaan olahraga oleh PERWOSI kabupaten/kota pada tahun 2025. 

Menurutnya, ada banyak hal yang bisa didiskusikan dan dipelajari, atau bahkan di evaluasi dari kegiatan-kegiatan pada tahun 2024 yang sudah dilaksanakan.

Sementara itu, sebagai Pembicara Utama, Arumi Bachsin, menyampaikan, kegiatan ini penting dilakukan untuk mengingatkan kembali apa saja program kebijakan PERWOSI yang harus dilaksanakan, terutama dalam upaya pemberdayaan olahraga pada kaum perempuan. 

Sebagaimana rekomendasi program kebijakan PERWOSI Jatim 2022-2026, yang antara lain yaitu bekerjasama dengan induk organisasi cabang olahraga masyarakat sesuai peminatan. Bagi cabor yang diminati maka  penyelenggaraan kompetisi, dan untuk cabor yang kurang diminati dengan menyelenggarakan Festival.

Selain itu, PERWOSI juga diharapkan mampu memberikan perhatian lebih di wilayah perdesaan agar perempuan lebih rajin berolahraga. Termasuk lebih memberi perhatian pada lingkup Olahraga masyarakat dibandingkan Olahraga pendidikan dan Olahraga prestasi, seta lebih perhatian pada pendirian (baru) dan pengembangan perkumpulan olahraga.

 Hal ini juga dilatar belakangi dari data Indeks Pembangunan Olahraga di jatim tahun 2023. Tercatat IPO Jatim pada angka 0,395 atau di atas rerata nasional 0,327.

Dari 9 indikator, ada 3 indikator yang diatas rerata nasional, yaitu SDM, Ruang Terbuka Olahraga, dan Prestasi. Sedangkan 6 indikator lainnya masih di bawah rerata nasional. 

Selain itu, dalam perspektif gender, data BPS terkait Statistik Sosial Budaya 2021, menyebutkan bahwa Perkotaan lebih dominan dibandingkan perdesaan. Namun demikian, jika dibandingkan nasional, perdesaan Jatim masih di atas rerata nasional.

"Olah karenanya, perlu sekali dilakukan penguatan program perempuan berolahraga terutama di perdesaan," ujar Arumi.

Pada kesempatan ini, Arumi juga membagikan kiat sukses menjalankan program di tengah anggaran PERWOSI yang terbatas. Menurutnya, kolaborasi dan sinergi antar stakeholder adalah kunci keberhasilan dan kesuksesan PERWOSI Jatim dalam melaksanakan program kegiatannya. 

"Secara Prinsip Sinergi dan Kolaborasi mampu menciptakan hasil yang lebih baik, melalui perpaduan antara kekuatan dan sumber daya dari berbagai pihak,” tuturnya.


Editor : Red

COMMENTS

Berita lainnya:


Entri yang Diunggulkan

KPU Akan Gelar Pleno Terbuka Penetapan Pilgub Jatim 2024 Terpilih

SeputarIndonesia.tv || Surabaya - Pasca putusan Mahkamah Konstitusi yang menolak gugatan Paslon Pilkada Jatim 2024 Risma-Gus Hans. Komisi P...

Nama

A,8,Adv,31,Aktifis,24,Antisipasi Kejahatan,110,Armada,1,Artikel,1995,Arus Balik,7,Arus Mudik,6,b,1,bagikan bendera merah putih kepada pengendara,2,beri,1,Berita,18,Berita Duka,3,Berita Jatim,403,Berita Nusantara,231,Berita Terkini,1999,Berita Utama,2147,Berita Utama Regional,4,Berita-Terkini,1472,Berita-Utama,750,Bisnis,2,Di Duga Pungli SMPN1 Kembangbau Lamongan akan Di Laporkan ke Kejaksaan,1,EkoBiz,91,Gaya-Hidup,427,Gelar donor darah,1,gelar Ops Gangguan Kamtibmas,2,Gresik,2,Halal Bihalal,1,Hiburan,4,Hukri.,2,HuKrim,1030,Hukrim - Kriminal,33,Hukum - Kriminal,173,Hukum - Krinimal,2,HW,1,Informasi Haji,1,Internasional,35,Kader,3,KAI,2,Kapolres Kediri Kota gelar sarapan bareng bersama paguyuban tukang ojek,1,kebakaran,2,Kediri Kota,2,Kesehatan,63,Komunitas,8,KPK,15,Kunjungan,5,Lakalantas,2,Liburan,8,Lomba,7,Malam Terikatan HUT RI ke- 78 2023,1,Narkoba,4,Nasiona,1,Nasional,2116,Nusantara,7,OlahRaga,159,Olaragah,7,operasi Lilin,1,Opini,1492,Opini Nasional,1,organisasi,117,Pariwisata,4,parkir sembarangan,2,partai,7,Patroli Gangguan Kamtibmas,1,Pemerintahan,1364,Pemilu2024,63,Pendidikan,519,Pengobatan Gratis,1,Penguatan Pengawasan Polres Kediri Kota Adakan Tes Urine Dadakan,1,Peristiwa,190,Persyarikatan,1,Pertanian,3,Pilkada,19,Politik,178,Polres Bangkalan,1,Polres Gresik,1,Polres Kediri Kota,9,Polresta Sidoarjo,2,Polrestabes Surabaya,11,POLRI,1802,POLRI.,2,Polsek Gunung Anyar,1,Polsek Lakarsantri,1,Polsek Sawahan,1,Polsek Tandes,1,Polsek Tanggulangin,2,Polsek Tanggulangin gelar Jum'at Curhat,1,Polsek Tanggulangin Sidoarjo,1,Prestasi,4,Pungli,1,Regional,2901,Religi,168,Sat Lantas Polrestabes Surabaya,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satlantas Polrestabes Surabaya,11,Seni&Budaya,33,Sertijab,2,Sidoarjo,3,Silaturahmi ke Toko Agama,1,SindoTV,21,Sinergitas Juranlis,1,sosial,1501,Surabaya,6,TERKINI,28,Tips-Trick,3,TNI,281,TNI - POLRI,236,UMKM,3,Umum,39,Ungkap Kasus Sembilan remaja Pengeroyokan,1,Utama,32,Viral,1,Wakapolda kunjungan ke Ponpes Al Salah Kediri,1,
ltr
item
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,: PERWOSI Jatim Gear Workshop Keolahragaan
PERWOSI Jatim Gear Workshop Keolahragaan
PERWOSI Jatim Gear Workshop Keolahragaan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjXs5HmCXX2m9j7rKfrG4yArmWOXlsuJ7immHuOW5zBG82zirMA0QyrqkOiP7iu03knCANiqaWlsTj7mumhaAx_itR8MMmoV8LXooPu1OcG0acaWbhnd4BX3Z3KXuL0SyRGSgVqqG-d-SJr8FN8xH5XisWTtTSZcSLWA15lTY0Xvzg31C-d_ZUfC32BJgo/s16000/Picsart_24-12-20_07-09-11-839_11zon.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjXs5HmCXX2m9j7rKfrG4yArmWOXlsuJ7immHuOW5zBG82zirMA0QyrqkOiP7iu03knCANiqaWlsTj7mumhaAx_itR8MMmoV8LXooPu1OcG0acaWbhnd4BX3Z3KXuL0SyRGSgVqqG-d-SJr8FN8xH5XisWTtTSZcSLWA15lTY0Xvzg31C-d_ZUfC32BJgo/s72-c/Picsart_24-12-20_07-09-11-839_11zon.jpg
SeputarIndonesia.TV - Berita terkini, informasi dan kabar terbaru hari ini seputar Indonesia, dunia,
https://www.seputarindonesia.tv/2024/12/perwosi-jatim-gear-workshop-keolahragaan.html
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/
https://www.seputarindonesia.tv/2024/12/perwosi-jatim-gear-workshop-keolahragaan.html
true
3583147893699311730
UTF-8
Loaded All Posts KOSONG SEMUA Readmore BALAS Cancel reply HAPUS By Home TOPIK BERITA SEMUA IKLAN BACA DATA CARI SEMUA Not found any post match with your request KEMBALI Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy